Cara Melakukan Pendaftaran

CARA MELAKUKAN PENDAFTARAN

Berikut adalah tutorial langkah-langkah untuk membuat akun :


    Langkah 1 : Klik tombol "Sign Up" di halaman utama.

    Langkah 2 : Isi kolom "Full Name" dengan nama lengkap Anda.

    Langkah 3 : Masukkan alamat Gmail yang aktif pada kolom yang disediakan.

    Langkah 4 : Masukkan nomor HP yang aktif.

    Langkah 5 : Buat password yang kuat dan pastikan untuk mengingatnya.

    Langkah 6 : Setelah semua kolom terisi, klik tombol "Sign Up" untuk melanjutkan.

    Langkah 7 : Anda akan diarahkan untuk melakukan verifikasi email. Klik tombol "OK" untuk melanjutkan.

    Langkah 8 : Masuk ke akun Gmail yang sudah Anda daftarkan, lalu buka email verifikasi dan klik link yang telah dikirimkan untuk menyelesaikan pendaftaran.

    Langkah 8 : Masuk ke akun Gmail yang sudah Anda daftarkan, lalu buka email verifikasi dan klik link yang telah dikirimkan untuk menyelesaikan pendaftaran.

    Langkah 9 : Kembali ke halaman aplikasi setelah verifikasi selesai.

    Langkah 10 : Aplikasi akan otomatis masuk dalam keadaan login.

    Langkah 11 : Hubungi Area Manager atau Tim IT dengan mengirimkan informasi berikut : 
    "Contoh"

  • Nama : FAIZAL CAHYO
  • Email : FAIZALCAHYOni2650@GMAIL.COM
  • Area Bekerja : PONDOK INDAH RESIDENCE
  • Divisi : Cleaning Facility Service - CFS


Mereka akan mengundang Anda ke portal chat.

Rating
0 0

There are no comments for now.

to be the first to leave a comment.